Ada 40 Games Seru di Windows 8



Kebutuhan akan games sebagai sarana untuk menghibur rupanya telah dipikirkan oleh Microsoft, sehingga pada os terberu mereka yaitu Windows 8 banyak games yang telah dibenamkan. Berapa banyak biasanya game yang secara default ada di Windows? Tidak sampai 10 bukan? Tapi di Windows 8 Microsoft berjanji akan menyiapkan sedikit 40 judul game.

Windows 8 memang sistem operasi yang istimewa buat Microsoft. Bukan hanya sebagai generasi terbaru dengan fitur paling canggih, tapi sistem operasi ini juga tersedia untuk berbagai platform seperti smartphone, tablet PC dan komputer.

Untuk memeriahkan kehadirannya pada 26 Oktober 2012 nanti, Microsoft kabarnya sudah menyiapkan puluhan game dari developer ternama. Semua game tersebut bisa dimainkan di komputer, smartphone dan tablet PC.

Berikut adalah daftar game yang akan dibenamkan ke dalam Windows 8 :

  • A World of Keflings
  • 4 Elements II Special Edition
  • Adera: Episode 1
  • Adera: Episode 2
  • Adera: Episode 3
  • Angry Birds
  • Angry Birds Space
  • Big Buck Hunter Pro
  • BlazBlue Calamity Trigger
  • Collateral Damage
  • Crash Course GO
  • Cut the Rope
  • Disney Fairies
  • Dragon's Lair
  • Field & Stream Fishing
  • Fruit Ninja
  • Gravity Guy
  • Gunstringer: Dead Man Running
  • Hydro Thunder Hurricane
  • IloMilo
  • iStunt 2
  • Jetpack Joyride
  • Kinectimals Unleashed
  • Microsoft Mahjong
  • Microsoft Minesweeper
  • Microsoft Solitaire Collection
  • Monster Island
  • PAC-MAN Championship Edition DX
  • Pinball FX 2
  • Reckless Racing Ultimate
  • Rocket Riot 3D
  • Shark Dash
  • Shuffle Party
  • Skulls of the Shogun
  • Taptiles
  • Team Crossword
  • The Harvest HD
  • Toy Soldiers Cold War
  • Wordament
  • Zombies!!!


Responses

0 Respones to "Ada 40 Games Seru di Windows 8"

 

Related Articles

Recommended Post Slide Out For Blogger
Return to top of page Copyright © 2013 | HOT-Techno - All Rights Reserved
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...